Senin, 04 April 2016

Komandan ISIS Tewas Usai Drone AS Luncurkan Serangan



Drone kini bisa membunuh manusia dengan hanya menggunakan Joystick dan Apakah membunuh kini menjadi pilhan yang sangat menarik dibandingkan dengan menangkapnya hidup-hidup? Drone sendiri adalah pesawat tanpa awak yang dikendalikan oleh pilot yang berada di tanah atau terbang secara otonom, mengikuti misi yang telah diprogram sebelumnya.  Sebutan “Drone” diberikan dari suara dengungan yang keluar dari pesawat tersebut saat mengudara.
Ada banyak jenis drone militer, namun secara umum mereka dibagi menjadi dua kategori yaitu; Drone yang digunakan untuk pengintaian, pengawasan, maupun tujuan intelejen (dalam istilah militer disebut dengan ISTAR) dan Drone yang dipersenjatai dan bisa digunakan untuk meluncurkan misil serta bom.
“Rabu (30/03/2016), diduga seorang komandan ISIS tewas saat setelah Drone Amerika Serikat(AS) atau pesawat terbang tanpa awak melucurkan serangan didekat Kota Shaddadi, Suriah Barat Laut dan Ibukota de facto ISIS, Raqqa. Abu al-hija, seorang komandan ISIS (Islamic State of Iraq and Syria) Tunisia tewas  saat dalam perjalanan menuju Provinsi Aleppo , tutur dari laporan Observatorium Suriah untuk Hak Asasi Manusia yang dikutip dari “Al Arabiya, kamis (31/03/2016).
Kelompok Observatorium yang berbasi di London tersebut memaparkan bahwa, Al-Hija meninggal di saat melakukan perjalanan dari Suriah menuju ke Irak. Sehari sebelum meninggal, Al-Hija mendapatkan perintah dari pimpinan ISIS yakni Abu Bakr al-Baghdadi untuk mengawasi pertahanan ISIS atas serangan pejuang Suriah pimpinan Pasukan Demokratik Suriah Kurdi yang didukung oleh AS di provinsi Aleppo. Direktur Observatorium juga menambahkan: “Pertempuran yang sengit, terutama di empat atau lima hari terakhir ini bisa menyebabkan ISIS terusir dari dari daerah dan mendorong kea rah timur ke provinsi Raqa.”
Abu al-Hija merupakan anggota senior ISIS yang tewas dalam perang pecan terakhir ini. Pekan yang lalu pasukan AS juga membunuh wakil Pimpinan ISIS yaitu Abd ar-Rahman Mustafa al-Qaduli dan awal bulan ini salah satu tokoh ISIS yang tekenal  yaitu Komandan Omar al-Shisani juga tewas.
Abdel Rahman menjelaskan kepada AFP (Agence france Presse) bahwa, kepemimpinan ISIS saat ini sedang melemah karena tewasnya Tokoh-tokoh ISIS yang tewas. Tanpa infiltrasi ISIS, pembuhan tersebut tidak akan terjadi.
META
Judul                     : Komandan ISIS Tewas Setelah Drone AS luncurkan serangan
Deskripsi              :  Drone kini bisa membunuh manusia dengan hanya menggunakan Joystick dan apakah membunuh kini menjadi pilihan yang sangat menarik dibandingkan dengan menangkapnya hidup-hidup? Drone sendiri adalah pesawat terbang tanpa awak yang dikendalikan oleh pilot yang berada di tanah atau terbang secara otonom , mengikuti misi yang telah deprogram sebelumnya.
Kata kunci           : Drone
Kata kunci           : Komandan ISIS tewas
Kata kunci           : Kelompok Observatorium
                              http://syamina.org/syamina5-DRONE-Perang-Tanpa-Moralitas-Ala-Amerika.html

                              http://www.bbc.com/indonesia/dunia/2016/03/160309_dunia_suriah_isis

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Semoga Bermanfaat :-)